Biasanya yang ngedot itu balita, tapi apa yang terjadi dalam perlombaan 17an disalah satu wilayah Indonesia terutama Sulawesi justru sebaliknya, ibu-ibu ngedot susu tapi sambil merangkat menuju garis finish itulah lomba merangkak sambil ngedot. Kalau dikampung ane sendiri belum pernah mengadakan lomba semacam ini, tapi sebagai tambahan saja siapa tahu pembaca terinspirasi untuk mengadakannya.
Gb dari google.co.id |
Alat dan Bahan:
- Dot bayi berisi air (untuk pemberat saja)
- Garis start dan garis finish
- Ibu-ibu bersiap digaris start posisi merangkak sambil ngedot
- hitungan ketiga atau bunyi pluit panitia, peserta merangkak cepat menuju garis finish
Pemenang:
Peserta dinyatakan sebagai pemenang jika berhasil pertama kali mencapai garis finish dengan tetap ngedot
Demikian Lomba Merangkak Sambil Ngedot yang terbilang unik tapi seru jika dilakukan.
0 Response to " Lomba Merangkak Sambil Ngedot"
Posting Komentar